Jumat, Desember 31, 2010

Gambar Selamat Tahun Baru 2011 Efek Teks

Sobat, ini adalah hari terakhir dimana kita harus mengejar target di tahun 2010. Ada yang berhasil, ada juga yang memang belum waktunya untuk mendapatkan sesuatu yang kita inginkan di tahun 2010 ini. Besok sudah masuk tahun 2011 sob, awal tahun dimana kita harus mematangkan lagi usaha, doa dan pikiran untuk mencapai keinginan dan keberhasilan. Mudah-mudahan kita semua diberi umur panjang ya sob, mudah-mudahan kita semua masih diberi kesempatan untuk mengejar mimpi kita...Amin! Dalam kesempatan ini saya ingin mengucapkan Selamat Tahun Baru untuk sobat semua dengan berbagi sebuah tutorial membuat Gambar Selamat Tahun Baru 2011 Teks Efek dengan Photoshop. Semoga bermanfaat ya sob, dan ini hasilnya....efek kaca.


1. Buat sebuah dokumen baru (Ctrl+N) dengan ukuran width= 800px, height= 500px. Kasih warna latar putih.

2. Klik dua kali / double klik gambar icon layer background tersebut pada kotak layer.

2. Akan keluar menu pengaturan layer baru seperti gambar dibawah ini. Silahkan sobat atur seperti berikut:

3. Buat sebuah latar belakang / background gradient dengan cara klik menu Layer > Layer Style, atau bisa juga dengan melakukan double klik lagi pada icon gambar layer seperti cara diatas. Kalo sudah, sekarang sobat centang pada menu Gradient Overlay. Atur seperti ini:
Pengaturan warna gradient:

4. Kemudian buat layer baru (Ctrl+Shift+N), dan buat sebuah clouds dengan cara klik Filter > Render > Clouds. Rubahlah blending mode dari Normal menjadi Overlay.

Hasilnya seperti ini:

5. Sekarang sobat buat sebuah teks Selamat Tahun Baru 2011, Klik T. disini saya pakai font Gill Sans Ultra Bold. Sobat bisa memakai font yang bagus yang sobat punya. Saya koleksi fontnya belum banyak sob, belum sempet upload fontnya..hehe.
Atur Layer > Layer Style seperti ini sob:

- Drop Shadow:

- Inner Shadow:

- Outer Glow:

- Bevel and Emboss:

- Gradient Overlay:

- Stroke:

Ubah blending mode dari Normal menjadi Screen.


6. Duplikat Layer Teks dengan klik Ctrl+J. Dan hapus efek drop shadow yang ada dalam layer teks baru tersebut. Kemudian tambahkan Pattern Overlay.

7. Kemudian sobat bisa menambahkan wallpaper kesukaan sobat, dan tarik ke dokumen gambar selamat tahun baru 2011 ini. Lalu simpan dibawah layer satu (Cloud, langkah no.4). Kemudian atur opacity kira-kira 60% atau sesuaikan sehingga efek dari background utama masih tetap terlihat.

8. Selanjutnya sobat bisa menambahkan efek lain seperti langkah disini. Atau mungkin sobat punya cara membuat efek lain yang lebih bagus. Hasilnya ya seperti gambar di atas tadi sob kayak gini:

Selesai sob, kalo hasilnya kepake...silahkan share gambarnya buat temen-temen facebook sob. Tapi kalo nggak ya jangan...hehe. Sekali lagi SELAMAT TAHUN BARU 2011. Sukses sob....

0 komentar:

Posting Komentar

Makasih sudah berkunjung!
Blog ini saya buat dofollow sob, jadi silahkan berkomentar!
Maaf kalo ada salah-salah kata atau ada artikel yang gak jelas..hehe. Saya mohon jangan tinggalin komentar spam ya sob :), Sobat-sobat semua adalah segalanya bagi saya untuk membangun blog ini! Dan maaf kalo komentar spam akan saya hapus / tidak akan saya tampilkan.

Daftar Isi


 

Sahabat

Pengunjung

fie-link Copyright © 2009 Template Designed by Bie Template | Edit By Fie-link