Jumat, Januari 07, 2011

Membuat Recent Post dengan Thumbnail dan Komentar

Di pagi yang cerah ini...halah, so puitis...hehe. Seperti biasa sob, saya coba share lagi tips trik blogger dalam membuat recent post dengan thumbnail dan komentar. Mungkin sobat semua tahu maksud saya, ya betul sob...maksudnya membuat recent post / artikel terbaru dengan memakai gambar thumbnail dan jumlah komentar pada tiap judul postingan tersebut. Sudah banyak sekali para blogger master membahas ini, mungkin diantara sobat semua ada yang bilang tips basi dan lain-lain (kemana aja lo fie), tapi karena blog ini memang baru dan niatku memang mengumpulkan tutorial seperti ini biar gak lupa dan membagikan lagi dalam blog-ku ini, yo weis gak ada salahnya juga toh sob...:), Ya sudah lah sob gak perlu di hasab eh bahas. Yang jelas kalo yang udah ngerti langsung cabut aja sob, gitu aja kok repot..hehe.

1. Sperti biasa login ke dasboard blog sobat.

2. Klik Rancangan / Layout dan pilih Elemen laman.

3. Klik tambahkan gadget / add gadget.

4. Pilih HTML/Javascript.

5. Masukkan kode berikut didalam gadget HTML/Javascript tadi.
<script language="JavaScript">

imgr = new Array();


imgr[0] = "http://i43.tinypic.com/orpg0m.jpg";

imgr[1] = "http://i43.tinypic.com/orpg0m.jpg";

imgr[2] = "http://i43.tinypic.com/orpg0m.jpg";

imgr[3] = "http://i43.tinypic.com/orpg0m.jpg";

imgr[4] = "http://i43.tinypic.com/orpg0m.jpg";
showRandomImg = true;

boxwidth = 250;

cellspacing = 8;

borderColor = "#ffffff";

bgTD = "#000000";

thumbwidth = 60;

thumbheight = 60;

fntsize = 12;

acolor = "#666";

aBold = true;

icon = " ";

text = "comments";

showPostDate = false;

summaryPost = 40;

summaryFontsize = 10;

summaryColor = "#666";

icon2 = " ";

numposts = 5;

home_page = "http://namablogsobat.blogspot.com/";

</script>

<script src="http://fie-linktuts.googlecode.com/files/artikel%20terbaru%20dgn%20thumbnail.js" type="text/javascript"></script>

Ket:
- Untuk Tulisan / Angka berwarna Pink, sesuaikan lebar widget dengan sidebar template blog sobat. 
- Untuk Tulisan / Angka berwarna biru, sesuaikan menurut keinginan sobat mengenai banyaknya tampilan postingan terbaru dalam widget tersebut.- Untuk Tulisan berwarna merah pada kode di atas isi dengan alamat url blog sobat.

Mungkin itu aja yang paling penting sob, untuk yang lainnya bisa di utak-atik sendiri ya sob....

Semoga bermanfaat...

0 komentar:

Posting Komentar

Makasih sudah berkunjung!
Blog ini saya buat dofollow sob, jadi silahkan berkomentar!
Maaf kalo ada salah-salah kata atau ada artikel yang gak jelas..hehe. Saya mohon jangan tinggalin komentar spam ya sob :), Sobat-sobat semua adalah segalanya bagi saya untuk membangun blog ini! Dan maaf kalo komentar spam akan saya hapus / tidak akan saya tampilkan.

Daftar Isi


 

Sahabat

Pengunjung

fie-link Copyright © 2009 Template Designed by Bie Template | Edit By Fie-link